Bhabinkamtibmas Desa Gebang Udik Gotong Royong Bantu Warga Memperbaiki Jalan

    Bhabinkamtibmas Desa Gebang Udik Gotong  Royong Bantu Warga Memperbaiki Jalan

    KAB. CIREBON -  Bhabinkamtibmas merupakan salah satu pungsi di kepolisian di bidang pembinaan kepada warga desa binaan dan sekaligus bertugas pengawas angaran dana desa, Rabu (09/08/2023).


    Bripka GUSROLI yang bertugas sebagai bhabinkamtibmas desa gebang udik kecamatan gebang bersama warga desa gebang udik bergotong royong memperbaiki jalan gank demi kenyamanan warga dalam berkendara maupun berjalan kaki serta memperindah lingkungan warga.


    Kegiatan bhabinkamtibmas ini mendapat respon warga baik dari warga desa gebang udik karena dengan hadirnya bhabinkamtibmas di tengah tengah masyarakat bisa meningkat citra polri lebih baik dan kepercayaan masyarakat terhadap polri meningkat.

    kapolrestacirebon polrestacirebon polri cirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Kanit Patroli Pimpin Amankan Pembagain Bantuan...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Pabedilan laksanakan Pengecekan Persiapan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    DENSUS 88 AT POLRI Berikan Pembekalan Wawasan Kebangsaan kepada Santri Pondok Pesantren Ash Shobirin Kuningan
    Dua personel Polsek Waled lakukan patroli rutin di tengah malam ciptakan situasi kamtibmas yang kondusif.
    Cek kerapihan dan tampang, Kapolsek Karangsembung Pimpin Langsung Gaktibplin Anggotanya. 
    Primer Koperasi Kartika Oro Doro Enakoa Kodim 1710/Mimika Gelar Rapat Akhir Tahunan Tutup Buku 2024

    Ikuti Kami